UB-Steel didesain khusus untuk aplikasi pemasangan papan gipsum terutama di daerah pertemuan sudut (daerah sudut luar), drop ceiling serta bukaan (pintu, jendela, kongliong,dll).
Lapisan metal selebar 11 mm pada kedua sisi tengah pita kertas berfungsi sebagai pelindung yang kokoh dan kuat terhadap benturan.
UB-Steel cocok diaplikasikan untuk pelindung sudut luar partisi dan plafon.
FUNGSI DAN REKOMENDASI
Untuk hasil maksimal, gunakan bersama kompon UB.
Spesifikasi :
DATA PRODUK Ub steel - Corner Steel Tape
Warna: Krem
Lebar: Pita Kertas 50 mm ; Metal 11 mm dikeduasisinya